Selasa, Juli 1News That Matters

Opsi Breaking News

Kesal Parit Pemukiman Dialiri Limbah, Saluran Pembuangan Limbah PT. ISP Ditutup Warga

Kesal Parit Pemukiman Dialiri Limbah, Saluran Pembuangan Limbah PT. ISP Ditutup Warga

Opsi Breaking News
Lampung Selatan, Indo-Opsi.Com, Ratusan  warga Dusun Kemang Desa Sukanegara Kecamatan Tanjung Bintang, menutup saluran pembuangan limbah milik PT. Indokom Samudra Persada (ISP). Aksi penutupan saluran pembuangan limbah itu dilakukan warga menggunakan alat berat, matrial bongkahan beton dan juga karung berisi tanah, pada Jum'at (11/10/2024). Alasan warga menutup saluran pembuangan limbah tersebut, lantaran limbah PT. ISP mengalir melalui parit milik warga hingga kehulu sungai. Informasi yang berhasil didapat awak media dilokasi, limbah PT. ISP sudah puluhan tahun dialirkan melalui parit milik warga. Akibatnya, sungai yang biasa digunakan oleh warga Dusun Kemang, saat ini tercemar dan tidak bisa dimanfaatkan warga. " Mediasi dengan pihak PT. Indokom sudah dilakukan empat kali, melibatka...
Kodim 0410/KBL Dukung Pemerintah Entaskan Angka Stunting Dengan Menggelar Program Dapur Masuk Sekolah

Kodim 0410/KBL Dukung Pemerintah Entaskan Angka Stunting Dengan Menggelar Program Dapur Masuk Sekolah

Opsi Breaking News, Opsi TNI-POLRI
Lampung, indo-opsi.com — Program Kegiatan Dapur Masuk Sekolah kembali digelar Oleh Kodim 0410/Kota Bandar Lampung. Kali ini, program tersebut dilaksanakan di TK. Persit II-28, Teluk Betung Utara, Kota Bandar Lampung. Jum’at (13/9/2024) Dandim 0410/KBL Kolonel Arh Tan Kurniawan S.A.P.,M.I.Pol melalui W.S Kasdim 0410/KBL Mayor Inf Bagus Setiawan mengungkapkan bahwa program ini adalah wujud nyata kepedulian TNI Angkatan Darat dalam rangka mendukung pemerintah entaskan anak stunting. Mayor Bagus menjelaskan, kegiatan Dapur masuk sekolah ini merupakan sebuah Progam unggulan Kodam II/Sriwijaya.“Jadi, kegiatan ini adalah program unggulan Kodam II/Sriwijaya,” kata Mayor Bagus.Guna mendukung hal tersebut, Mayor Bagus mengatakan bahwa kegiatan dapur masuk sekolah ini dilaksanakan secara ...
Sempat Ditolak, KPU Sebut Dawam-Ketut Lengkapi Berkas, Pilkada Lampung Timur Bukan Daftar Ulang

Sempat Ditolak, KPU Sebut Dawam-Ketut Lengkapi Berkas, Pilkada Lampung Timur Bukan Daftar Ulang

Opsi Breaking News
Lampung Timur, Indo-Opsi.com, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung Timur (Lamtim) pastikan kedatangan pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati, Dawam Rahardjo-Ketut Erawan, Ke kantor KPU untuk melengkapi berkas pendaftaran.KPU Lamtim juga memastikan jika kedatangan paslon yang diusung PDIP tersebut bukan untuk pendaftaran Pilkada Lamtim 2024.Padahal sebelumnya, KPU Lamtim memastikan tidak menerima berkas pendaftaran paslon Dawam-Ketut dengan sejumlah alasan.Kepastian berkas pendaftaran paslon Dawam-Ketut diterima, disampaikan oleh Komisioner KPU Lamtim, Desman Yusri, usai pertemuan yang berlangsung di kantor KPU setempat, pada Kamis (12/9/2024)." Pada hari ini kita melaksanakan surat Dinas 2038 dari KPU RI. untuk menindaklanjuti itu maka pada hari ini pasangan calon yang menda...