Senin, November 18News That Matters

Penulis: Arif

Bawaslu Lasmel Gelar Sosialisasi Pengawas Partisipatif : Siswa-Siswi SMAN 2 Kalianda Sangat Antusias 

Bawaslu Lasmel Gelar Sosialisasi Pengawas Partisipatif : Siswa-Siswi SMAN 2 Kalianda Sangat Antusias 

Politik
Lampung Selatan, Indo-Opsi.Com, Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Lampung Selatan (Lamsel) tahun 2024, tinggal dua bulan lagi. Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Lamsel, terus melakukan kegiatan sosialisasi mengenai peran serta masyarakat terhadap pengawasan Pemilu.  Kali ini, Bawaslu Lamsel menggelar kegiatan sosialisasi tentang Pengawasan Partisipatif di SMA Negeri 2 Kalianda, pada Rabu (18/9/2024). Baca Juga : Pramono VS Ridwan Kamil : Janji Bakal Benahi Jakarta Jelang Pilkada Tujuan diadakannya kegiatan tersebut guna meningkatkan kesadaran siswa-siswi di SMA Negeri 2 Kalianda, mengenai pentingnya pengawasan dalam proses Pilkada di Lamsel. Tak hanya itu, dalam kegiatan yang diikuti oleh siswa-siswi Kelas XII tersebut, pemateri juga menjelaskan pentingnya peran aktif gen...
5 Parpol Non Perlemen Deklarasi Dukung Arinal Djunaidi-Sutono di Pilkada Gubernur Lampung 

5 Parpol Non Perlemen Deklarasi Dukung Arinal Djunaidi-Sutono di Pilkada Gubernur Lampung 

Politik
Bandar Lampung, Indo-Opsi.Com, Lima Partai Politik (Parpol) Non Perlemen deklarasi mendukung pasangan Bakal Calon (Balon) Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi dan Sutono (Ardjuno). Semula pasangan calon ini hanya diusung PDIP untuk maju dan daftar sebagai calon Gubernur Pilkada 2024 di KPU Lampung. Namun, menjelang penetapan calon, kini sebanyak 5 parpol non parlemen di Lampung mendeklarasikan dukungan terhdap mereka. Kelima parpol non parlemen itu adalah Partai Gelora, Garuda, Partai Bulan Bintang (PBB), Perindo dan Hanura. Deklarasi dukungan 5 partai tersebut dilangsungkan di Rumah Makan Kayu, Bandar Lampung, Selasa (17/9/2024). Berikut ini merupakan perolehan suara kelima partai pada pemilu 2024 : Gelora, 0,66 Persen, Hanura 0,31, Garuda 0,17 persen, PB...
Dukungan Terus Mengalir, Posisi Aries Sandi-Supriyanto Makin Kuat Menuju Kemenangan

Dukungan Terus Mengalir, Posisi Aries Sandi-Supriyanto Makin Kuat Menuju Kemenangan

Politik
Pesawaran, Indo-Opsi.Com, Pasangan Aries Sandi-Supriyanto terus mendapatkan dukungan dari berbagai kalangan masyarakat. Bahkan dukungan kepada pasangan dengan Tagline ASRI ini dibanjiri oleh tokoh-tokoh terkemuka Kabupaten Andan Jejama.  Tim Sukses (Timses) pasangan tersebut juga  terus menyatakan kesiapannya dalam memenangkan Aries Sandi-Supriyanto.  Bambang Suheri, selaku Koordinator Relawan ASRI Kecamatan Way Rata mengaku bahwa saat ini Tim yang ia kawal semakin solid dalam memobilisasi dukungan kepada Bung Andin (Panggilan akrab Aries Sandi.Red) agar dapat kembali menjadi orang nomor 1 di Kabupaten Pesawaran.  Baca Juga : Pramono VS Ridwan Kamil : Janji Bakal Benahi Jakarta Jelang Pilkada " Alhamdulillah, Tim makin solid, memobilisasi dukungan.  Apalagi saat ini H. Dada...
Umar Ahmad Minta Jangan Sandingkan Kotak Kosong Demi Pembangunan di Tubaba

Umar Ahmad Minta Jangan Sandingkan Kotak Kosong Demi Pembangunan di Tubaba

Politik
Tulang Bawang Barat, Indo-Opsi.Com, Umar Ahmad, ajak semua elemen masyarakat menjadi pelopor kemajuan pembangunan di Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba). Mantan Bupati Tubaba itu berharap, masyarakat dapat bersatu menyukseskan Pilkada di Tubaba 27 November 2024 mendatang.  “ Saat ini kita bukan bicara menang atau kalah dalam pilkada. Tapi, mari kita berdiskusi apa yang bisa kita lakukan untuk kemajuan Tubaba,” Ujar Umar Ahmad, saat memberikan arahan pada konsolidasi pemenangan pilkada di DPC PDIP Tubaba, Rabu 11 September 2024 lalu.  Baca Juga : Dua hari Dibuka KPU, Terkait Tanggapan Masyarakat Terhadap Cagub-Cawagub Lampung Masih Minim  Dia menegaskan kemajuan pembangunan Tubaba bukan hanya tugas pasangan calon, namun menjadi tugas bersama seluruh masyarakat. “ N...
Salahudin Gelar Adat Dalom Mangkubumi, Dukung Penuh Nanang-Antoni  

Salahudin Gelar Adat Dalom Mangkubumi, Dukung Penuh Nanang-Antoni  

Politik
Lampung Selatan, Indo-Opsi.Com, Tokoh masyarakat Desa Tengkujuh Kecamatan Kalianda, Salahudin mengaku mendukung penuh H. Nanang Ermanto dalam konstestasi Pemilihan Bupati (Pilbub) Lampung Selatan 2024.  Salahudin bergelar adat Dalom Mangkubumi mengajak warga Desa Tengkujuh agar memberikan dukungan penuh dan dapat memilih pasangan H. Nanang Ermanto-Antoni Imam saat pemilihan 27 November 2024 mendatang. Hal itu ia katakan, pada saat kunjungan kerja (kunker) Bupati Lampung Selatan, di Desa Tengkujuh, Senin (16/9/2024). Menurutnya, dukungan tersebut bukanlah tanpa alasan. Dia menilai program-program Bupati H. Nanang Ermanto sangat tepat sasaran dan langsung menyentuh masyarakat yang membutuhkan. “ Program bedah rumah masih banyak yang belum dibedah, walau sudah banyak juga yang sud...
Dua hari Dibuka KPU, Terkait Tanggapan Masyarakat Terhadap Cagub-Cawagub Lampung Masih Minim 

Dua hari Dibuka KPU, Terkait Tanggapan Masyarakat Terhadap Cagub-Cawagub Lampung Masih Minim 

Politik
Bandar Lampung, Indo-Opsi.Com, Hingga hari ini, KPU Provinsi Lampung belum menerima adanya masukan dan tanggapan dari masyarakat. Terhadap pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Lampung pada Pilkada 2024.  Demikian disampaikan oleh Komisioner KPU Lampung Bidang Hukum dan Pengawasan, Warsito. Pihaknya mengatakan bahwa terkait dengan masukan dan tanggapan masyarakat dimulai dari tanggal 15-18 September 2024. Namun, memasuki hari kedua, Senin 16 September 2024, belum ada satupun tanggapan dan masukan yang masuk dari masyarakat ke pihak KPU. “ Sampai saat ini belum, ” Ujarnya, Senin (16/9/2024).  Dia menambahkan, masyarakat bisa memberikan masukan dan tanggapan terkait syarat calon. Hal itu, seperti yang tertuang dalam PKPU No. 10 atas perubahan PKPU No. 8 tahun 2024 t...
Pramono VS Ridwan Kamil : Janji Bakal Benahi Jakarta Jelang Pilkada

Pramono VS Ridwan Kamil : Janji Bakal Benahi Jakarta Jelang Pilkada

Politik
Foto Kolase : Bagian atas pasangan Cagub Cawagub, Pramono Anum-Rano Karno, bagian bawah, Ridwan Kamil-Suwon.  Jakarta, Indo-Opsi.Com, Dua dari tiga bakal pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta, Ridwal Kamil-Suswono dan Pramono-Rano Karno menjadi pasangan yang terus mengumbar janjinya di Jakarta. Meski masa kampanye baru akan dimulai 25 September mendatang, keduanya terus mengumbar janji di depan publik untuk membenahi Jakarta. Mereka menyinggung mulai dari masalah macet, banjir, lapangan pekerjaan, hingga sepak bola. Sementara, satu Paslon lainnya dari jalur independen, Dharma Pongrekun-Kun Wardhana memilih tak banyak bicara. Keduanya mengaku memilih untuk menyimpan 'senjata' sampai waktunya. " Untuk itu, ide atau gagasan program teknis, ya. Teknis kami simpan d...
Ketua DPD GRIB Jaya Lampung S. Ramelan, Jelang Road Show 15 Kabupaten Kota : Pengurus Daerah Harus Siap 

Ketua DPD GRIB Jaya Lampung S. Ramelan, Jelang Road Show 15 Kabupaten Kota : Pengurus Daerah Harus Siap 

Daerah
Bandar Lampung, Indo-Opsi.Com, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya Lampung menggelar rapat pemantapan persiapan Road Show di 15 Kabupaten Kota Se Provinsi Lampung.  Rapat pemantapan tersebut, terfokus di Negeri Sakti Kabupaten Pesawaran, pada Senin (16/09/2024). Hadir pada kesempatan itu, S. Ramelan, selaku Ketua DPD GRIB Jaya, Sekretaris DPD GRIB Jaya, Herman dan beberapa pengurus inti DPD GRIB Jaya Provinsi Lampung.  S. Ramelan menyampaikan bahwa dalam beberapa hari ini DPD GRIB Jaya Provinsi Lampung akan melakukan Road Show Ke 15 Kabupaten Kota guna mengecek persiapan struktur pengurus dan kantor sekretariat di masing-masing Kabupaten. " Karena target kami untuk deklarasi dan pelantikan DPD GRIB Jaya Provinsi Lampung akan digelar di bulan Ok...
Libur Panjang, Berikut ini Wisata yang Lagi Hits di Lampung Cocok untuk Liburan 

Libur Panjang, Berikut ini Wisata yang Lagi Hits di Lampung Cocok untuk Liburan 

Travelling
Bandar Lampung, Indo-Opsi.Com, Ada beberapa tempat wisata di Bandar Lampung yang lagi hits saat ini. Tempat wisata ini cocok untuk pembaca Indo-Opsi.Com, yang ingin menghabiskan waktu liburan bersama keluarga maupun bestie. Dari banyaknya tempat wisata itu, ada beberapa lokasi yang menyajikan pemandangan perbukitan, kelestarian budaya, hingga taman kupu-kupu yang menawan. Lokasinya berada di Bandar Lampung, dan sangat mudah dijangkau oleh pembaca Indo-Opsi.Com yang kebetulan berada di kota tersebut. Penasaran apa saja tempat wisata di Bandar Lampung yang lagi hits saat ini? Berikut ini 8 tempat wisata tersebut, simak yuk! 8 Tempat Wisata di Bandar Lampung 1. Taman Kupu-Kupu Gita Persada Taman Kupu-Kupu Gita Persada berada di Kecamatan Teluk Betung Utara, Kota Band...
Waterworld Dibuka, Lampung Punya Waterpark dengan Fasilitas Air Hangat

Waterworld Dibuka, Lampung Punya Waterpark dengan Fasilitas Air Hangat

Travelling
Lampung Selatan, Indo-Opsi.Com, Taman air Waterworld Lampung resmi menggelar grand opening, Jumat, 26 Juli 2024 lalu. Direktur Waterworld Lampung, Wilson Winata mengatakan tempat hiburan baru itu sebagai waterpark terbaik di Lampung. Wilson mengungkapkan, taman wisata di bawah naungan Sungai Budi Group itu memiliki wahana kolam air hangat. Fasilitas itu menjadi yang pertama di Lampung sekaligus sebagai unggulan Waterworld Lampung. Selain itu, terdapat juga kolam renang khusus anak agar para orang tidak khawatir atas keamanan anak-anak selama berkunjung. Kemudian tersedia juga kolam ombak serta rainbow slide untuk menambah keseruan pengunjung. “ Direncanakan Waterworld Lampung secara resmi dibuka untuk umum pada pertengahan Agustus nanti,” Ungkapnya. Biaya yang dipatok pun cukup...